Contoh Soal Sensor Dan Aktuator Beserta Jawabannya
Robot dibuat dengan 3 buah bagian pokok, yaitu… *2 poinSistem sensor, kontrol dan penggerakSistem daya, kontrol dan sensorSistem sensor, aktuator dan penggerakSistem daya, aktuator dan kontrol
1. Robot dibuat dengan 3 buah bagian pokok, yaitu… *2 poinSistem sensor, kontrol dan penggerakSistem daya, kontrol dan sensorSistem sensor, aktuator dan penggerakSistem daya, aktuator dan kontrol
Jawaban:
sensor, mekanis, program.
2. Berikanlah contoh dari masing-masing sensor dan aktuator berikut ini! sensor : 1. Mechanical sensor 2. Sonic sensor 3. Thermal sensor 4. Electrical sensor 5. Magnetic sensor 6. Photo sensor 7. Chemical sensor 8. Biosensor actuator : 1. Motor 2. Heater 3. Speaker 4. Light
mechanical sensor = gerak lurus, gerak melingkar dan gerak memuntir.
sonic sensor = gelombang ultrasonik (bunyi ultrasonik).
Thermal sensor = mendeteksi gejala perubahan panas/temperature/suhu pada suatu dimensi benda atau dimensi ruang tertentu.
Jawaban:
Sensor :
Mechanical sensor : gerak lurus, gerak melingkar dan gerak memuntir.
Sonic sensor : gelombang ultrasonik ( bunyi ultrasonik )
Thermal sensor : mendeteksi gejala perubahan panas / temperature / suhu pada suatu dimensi benda atau dimensi ruang tertentu.
Penjelasan:
* semoga bermanfaat *
3. Komponen rele proteksi terdiri dari sensor / detektor, prosesor dan aktuator. Jelaskan masing-masing komponen rele proteksi ?
Sensor adalah komponen yang dapat digunakan untuk mengkonversi suatu besaran tertentu menjadi satuan analog sehingga dapat dibaca oleh suatu rangkaian elektronik. Sensor merupakan komponen utama dari suatu tranduser
Setiap alat yang mengubah sinyal listrik menjadi gerakan mekanis biasa di katakan sebagai aktuator. Biasa digunakan sebagai proses lanjutan dari keluaran suatu proses olah data yang dihasilkan oleh suatu sensor atau kontroler.
Aktuator terdiri dari :
Aktuator Tenaga Elektrik
Aktuator Tenaga Hidrolik
Aktuator Tenaga Pneumatik
Processor juga disebut sebagai otak dan pusat pengendali computer. Processor merupakan sebuah IC yang berfungsi untuk mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer dan digunakan sebagai pusat atau otak dari komputer untuk melakukan perhitungan dan menjalankan tugas. Processor terletak pada socket yang telah disediakan oleh motherboard. Processor juga dapat diganti dengan processor lainnya apabila sesuai dengan socket yang ada pada motherboard.
jadikan jawaban yg tercerdas ya gan
4. Aktuator elektrik adalah
Jawaban:
Aktuator adalah perangkat yang membutuhkan input sumber energi biasanya energi listrik, input sinyal eksternal dalam beberapa bentuk untuk memberi tahu aktuator apa yang harus dilakukan, dan kemudian perangkat tersebut bergerak. Aktuator biasanya merupakan bagian dari keseluruhan sistem atau mesin atau perangkat.
tolong jadikan yang terbaikJawaban:
aktuator adalah perangkat yang mengubah gerakan rotasi motor menjadi gerakan linier,atau mengambil arus listrik untuk membuat Medan elektromagnet dan menggunakan magnetisme untuk memaksa benda logam mencoba menjauh dari Medan magnet nya
Penjelasan:
sekian terima kasih,semoga membantu
5. Yang tidak termsuk dalam aktuator pneumatik adalah
Jawaban:
Aktuator adalah bagian keluaran untuk mengubah energi suplai menjadi energi kerja yang dimanfaatkan. Sinyal keluaran dikontrol oleh sistem kontrol dan aktuator bertanggung jawab pada sinyal kontrol melalui elemen kontrol terakhir.
Aktuator pneumatik dapat digolongkan menjadi 2 kelompok : gerak lurus dan putar. :
Gerakan lurus (gerakan linear) :
* Silinder kerja tunggal.
* Silinder kerja ganda.
Gerakan putar :
* Motor udara
* Aktuator yang berputar (ayun)
Semoga Membantu Maaf kalo salah ya...
6. Komponen yang berfungsi mengolahdata inputan disebutA) SensorB) ProsesorC) PengendaliD) Aktuator
jawaban :
B. prosesor
penjelasan :
processor/Central Processing Unit ataupun sering disebut otak komputer, secara jelasnya prosesor adalah sebuah IC yang mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer dan digunakan sebagai pusat atau otak dengan fungsi melakukan perhitungan dan menjalankan tugas. Processor terletak pada socket yang telah disediakan oleh motherboard, dan dapat diganti dengan processor yang lain asalkan sesuai dengan socket yang ada pada motherboard. Salah satu yang sangat besar pengaruhnya terhadap kecepatan komputer tergantung dari jenis dan kapasitas processor.
semoga membantu
7. peralatan mekanis untuk mengendalikan atau menggerakkan suatu sistem adalah....a). konduktor c). aktuatorb). kapasitor d). sensor
Jawaban:
C.aktuator (sorry kalau salah)
8. Komponen yang digunakan untuk masukan pada sistem kontrol elektronika adalah ... A. aktuatorB. ekstraktorC. transistorD. resistorE. sensor
Komponen yang digunakan untuk masukan pada sistem kontrol elektronika adalah
A. aktuator
B. ekstraktor
C. transistor
D. resistor
E. sensor
9. Buatlah 5 soal tentang sensor cahaya beserta jawabannya!
1)Jika hendak menguji sensor photodiode untuk mendeteksi garis pada aplikasi robot line follower, maka digunakan komponen apakah yang bertindak sebagai pemancarnya?
jb.LED
2)Fungsi magnet dari sensor magnet adalah sebagai?
jb.Saklar
3)Sensor yang berkerja berdasarkan besar/kecilnya kekuatan gelombang suara yang mengenai membran sensor yang menyebabkan bergeraknya membran sensor yang juga terdapat sebuah kumparan kecil di balik membran tadi naik & turun adalah?
jb.Sensor Suara
4)Prinsip kerja dari suatu sensor mengubah energi dari foton menjadi elektron. Pernyataan tersebut merupakan prinsip kerja dari sensor?
jb.Sensor Cahaya
5)Pengubah bentuk besaran panas menjadi besaran listrik adalah prinsip kerja dari sensor?
jb.Sensor Suhu
10. Macam macam sensor beserta fungsingnya
1. sensor magnet: sensor yg akan terpengaruh medan magnet dan akan memberikan perubahan kondisi pada keluaran.
2. sensor proximity: sensor yg mendeteksi ada tidaknya suatu objek tanpa harus bersentuhan, terutama logam.
3. sensor tekanan: mengubah tekanan menjadi induktansi.
4. sensor ultrasonic: menghasilkan gelombang suara yg kemudian menangkapnya kembali dengan perbedaan waktu sebagai dasarnya.
5. sensor suhu: mengubah besaran panas menjadi besaran listrik .
6. sensor kecepatan:mendeteksi gerak benda yg kemudian diubah jadi sinyal elektrik
11. Tuliskan definisi dari sensor dan actuator pada IOT, beserta contohnya!!
Jawaban:
.sensor gerak
sensor yang dapat bekerja dengan mendeteksi gerakan di sekitar sensor
contoh : Sensor PIR (arduino)
2.sensor putaran
sensor yang dapat mengatur putaran
contoh : sensor LM393 Speed Sensor Photoelectric
3.sensor cahaya
sensor yang bekerja dengan menerima inputan/deteksi cahaya disekitar sensor
contoh : Sensor cahaya LDR (Light Dependent Resistor)
4.sensor jarak
sensor yang dapat mendeteksi jarak dari sensor ke benda
contoh : HC-SR04 (arduino)
5.sensor suhu
sensor yang dapat mendeteksi suhu yang ada disekitar sensor tersebut
contoh : sensor DTH11 (arduino)
Penjelasan:
jadikan jawaban terbaik ya......
12. Sebutkan dan jelaskan sensor dalam penginderaan jauh beserta contohnya
1. Sensor Aktif
Sensor yang memerlukan power supply dari luar agar sensor tersebut dapat berfungsi atau memiliki sumber energi tambahan yang digunakan untuk output sinyalnya, adapun sinyal input hanya memberikan kontribusi yang kecil terhadap daya kokeluaran. Contohnya :
Laser altimeter. Instrumen yang menggunakan lidar untuk mengukur tinggi platform (pesawat ruang angkasa atau pesawat terbang) di atas permukaan. Ketinggian platform dengan memperhatikan permukaan bumi rata-rata digunakan untuk menentukan topografi permukaan yang mendasarinya.
Lidar. Detektor cahaya dan sensor jarak yang menggunakan radar laser (cahaya amplifikasi oleh radiasi stimulasi emisi) untuk mentransmisikan getaran ringan dan receiver dengan detektor sensitif untuk mengukur cahaya yang direfleksikan. Jarak ke objek ditentukan dengan mencatat waktu antara getaran yang ditransmisikan dan dengan menggunakan kecepatan cahaya untuk menghitung jarak yang ditempuh.
2. Sensor Pasif
Sensor yang tidak memerlukan power supply pada saat bekerja, outputnya muncul akibat adanya rangsangan atau dikatakan sensor pasif apabila energi yang dikeluarkannya diperoleh seluruhnya dari sinyal masukan. Kebanyakan sistem pasif yang digunakan dalam aplikasi penginderaan jarak jauh beroperasi di bagian inframerah, dan gelombang mikro yang terintegrasi dari spektrum elektromagnetik. Contohnya :
Accelerometer. Instrumen yang mengukur akselerasi (perubahan kecepatan per satuan waktu). Ada dua tipe umum accelerometers. Satu mengukur percepatan translasi (perubahan gerakan linier dalam satu atau lebih dimensi), dan yang lainnya mengukur percepatan sudut (perubahan pada tingkat rotasi per satuan waktu).
Imaging radiometer. Radiometer yang memiliki kemampuan pemindaian untuk menyediakan susunan dua dimensi piksel dari gambar dapat diproduksi. Pemindaian dapat dilakukan secara mekanis atau elektronik dengan menggunakan berbagai detektor.
13. tuliskan 3 contoh sensor lidar dan sensor radar beserta manfaatnya masing masing sensor!
mengecap, merasa, berbicaraasam manis pahit maaf kalau salah
14. Aktuator terletak dimana?
Jawaban:
Aktuator adalah sebuah peralatan mekanis untuk menggerakkan atau mengontrol sebuah mekanisme atau sistem. Aktuator diaktifkan dengan menggunakan lengan mekanis yang biasanya digerakkan oleh motor listrik, yang dikendalikan oleh media pengontrol otomatis yang terprogram di antaranya mikrokontroler. Aktuator adalah elemen yang mengkonversikan besaran listrik analog menjadi besaran lainnya misalnya kecepatan putaran dan merupakan perangkat elektromagnetik yang menghasilkan daya gerakan sehingga dapat menghasilkan gerakan pada robot.
jgnlupafollowy..stiaphrmembntu
15. apa perbedaan sensor fotografi dan sensor elektronik beserta contoh nya
Jawaban:
a. Sensor Fotografik = perekaman berlangsung seperti kamera biasa atau sebagai proses kimiawi. Bentuk yang dihasilkan adalah titik-titik yang sangat halus. Contoh : Hasil akhirnya berupa foto udara.
b. Sensor Elektronik = perekaman secara elektrik, data yang direkam berupa data digital/numerik. Bentuk yang dihasilkan adalah pixel (picture element). Contoh : penunjukkan atau pencatatan dari jarak jauh dapat dilakukan dan sensor ini biasanya mudah di miniatur kan.
Posting Komentar untuk "Contoh Soal Sensor Dan Aktuator Beserta Jawabannya"